Selasa, 22 Maret 2016

Linguistics Book

Hellooo!

This book tell us about all of linguistics generally and it can improve our knowledge of linguistics. Not only that, this book has so many benefits in learning introduction to linguistics, and this just a little resume of "Linguistik Umum" book.
Kata linguistik berasal dari bahasa latin lingua yang berarti ’bahasa’. Linguistik adalah ilmu tentang bahasa atau ilmu yang menjadikan bahasa sebagai objek kajiannya. Dalam bahasa Perancis ada tiga istilah untuk menyebut bahasa yaitu: 
Langue : suatu bahasa tertentu. 
Langage : bahasa secara umum. 
Parole : bahasa dalam wujud yang nyata yaitu berupa ujaran.
Ilmu linguistik sering juga disebut linguistik umum (general linguistics), yang berarti ilmu linguistik tidak hanya mengkaji sebuah bahasa saja, melainkan mengkaji seluk beluk bahasa pada umumnya, yang dalam peristilahan Perancis disebut langage. Pakar linguistik disebut linguis.
 
Thank you for reading :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar